KETENTUAN VERIFIKASI PENULIS UNTUK USIA DIBAWAH 17 TAHUN

Bagi kamu Penulis dengan UMUR DIBAWAH 17 tahun, TIDAK BISA menggunakan Kartu Pelajar, namun diganti dengan KK (Kartu Keluarga) menggunakan nomor identitas yang terdaftar di KK (Kartu Keluarga),

Simak ketentuan berikut:

1. Pada kolom nomor identitas, Penulis umur dibawah 17 tahun wajib mengisi NIK yang terdaftar di nomor KK 

2. Pada kolom 'Foto KTP', masukan foto/scan KK Asli bukan fotokopi 

3. Pada kolom 'Selfie dengan KTP', penulis selfi dengan memegang lembaran KK Asli